Vanilla Chia Seed Smoothies

Biji chia seed yang memiliki banyak manfaat untuk kesehatan, meningkatkan libido atau gairah seks baik pada pria dan wanita dengan bahan rempah lainnya yaitu jahe, kayumanis, pala, kapulaga dan vanilla. Kandungan serat yang tinggi biji chia pada resep minuman smoothies membantu perut untuk kenyang lebih lama.

Bahan resep
2 gelas susu nabati
2 sdm chia seed
1/4 sdt jahe bubuk
1/4 sdt kayumanis bubuk
1/8 sdt pala bubuk
1/8 sdt kapulaga bubuk
2 sdm madu murni/ sirup maple
1/4 sdt teh vanilla bubuk
1/8 sdt garam Himalaya
Es batu secukupnya

Bahan-bahan resep tersedia @kantinorganik
Campur semua bahan resep, blender sampai halus dengan kecepatan tinggi. 


Manfaat,
Meningkatkan Gairah
Mencegah Penyakit Jantung 
Mencegah Osteoporosis
Menurunkan Kolestrol
Mencegah Resiko Stroke
Mencegah Lonjakan Gula Darah




Kandungan tinggi protein biji chia, serat, lemak baik dan oksidan tinggi didalamnya yang dapat melindungi jantung dari pengerasan pembuluh darah dan juga penyakit jantung. Kalsium, mangan, magnesium, dan fosfor pada biji chia seed baik untuk mendukung kesehatan tulang dan mencegah osteoporosis. Biji chia yang baik untuk menurunkan kolesterol jahat dalam tubuh, biji chia yang dapat mengurangi resiko stroke dengan kandungan omega-3 tinggi  di dalamnya. Bagi penderita diabetes, hasil penelitian biji chia yang dapat mencegah lonjakan gula darah di dalam tubuh.